Alamat Google Seluruh Dunia Terlengkap

Alamat Google Seluruh Dunia – Sebagai raksasa search enggine atau mesin pencarian, perkembangan Google dalam melakukan ekspansi layanannya di seluruh dunia terjadi secara cepat.

Hal ini dilakukan oleh pihak Google agar para penggunanya bisa menggunakan layanan Google di seluruh dunia, dan juga agar para pesaingnya bisa dikalahkan dengan mudah.

Salah satu bentuk keseriusan Google dalam mengembangkan layanannya adalah dengan dibuatnya domain atau alamat Google yang tersebar hampir di seluruh negara di dunia.

Penasaran dengan alamat-alamat Google negara lain? Maka kalian berada pada artikel yang tepat, karena kami akan membahas tentang daftar lengkap alamat Google seluruh dunia.

Jadi simak artikel ini sampai selesai, ya!

Apa itu Alamat Google Seluruh Dunia

Alamat Google Seluruh Dunia

Alamat Google seluruh dunia adalah sebuah domain atau URL yang digunakan oleh pihak Google secara khusus untuk suatu negara.

Seperti yang kita ketahui bersama, bahwa jika di Indonesia kita mengenal alamat Google dengan tambahan .id untuk mencirikan domain Google Indonesia, sedangkan untuk negara Singapura dengan tambahan .sg dan lain sebagainya.

Hal ini dilakukan oleh pihak Google dengan tujuan untuk bisa menjangkau para penggunanya disetiap negara. Selain itu dengan adanya alamat Google di seluruh dunia membuat hak paten domain nama Google, sehingga orang-orang tidak bisa membeli domain tersebut.

Keuntungan Mengetahui Alamat Google Negara Lain

Keuntungan adanya domain Google khusus di setiap negara adalah menjadi pembeda otoritas dan juga lokasi di setiap negara. Hal ini juga bisa mempermudah pengaturan manajemen dan database server Google.

Mengetahui alamat Google negara lain juga akan memudahkan kita dalam mencari informasi spesifik di suatu negara, karena kita bisa langsung mengunjungi alamat Google negara tersebut secara langsung.

Selain itu bagi yang kebetulan seorang webmaster, mengetahui domain Google luar negeri sangatlah penting karena kita bisa melakukan banyak optimasi SEO menggunakan domain tersebut.

Daftar Alamat Google Seluruh Dunia

Daftar alamat Google seluruh dunia hampir menjangkau seluruh negara yang ada di dunia. Hal ini terlihat dari jumlah alamat Google dunia yang terdiri dari 186 domain, sedangkan jumlah negara yang diakui sekarang ini ada 195 negara.

Penasaran dengan alamat Google disetiap negara yang ada di dunia? Kalian bisa melihat daftarnya di bawah ini!

NONAMA NEGARAALAMAT GOOGLE
1Ascension Islandhttp://www.google.ac
2Andorrahttp://www.google.ad
3United Arab Emirateshttp://www.google.ae
4Afghanistanhttp://www.google.com.af
5Antigua and Barbudahttp://www.google.com.ag
6Anguillahttp://www.google.com.ai
7Armeniahttp://www.google.am
8Angolahttp://www.google.it.ao
9Argentinahttp://www.google.com.ar
10American Samoahttp://www.google.as
11Austriahttp://www.google.at
12Australiahttp://www.google.com.au
13Azerbaijanhttp://www.google.az
14Bosnia and Herzegovinahttp://www.google.ba
15Bangladeshhttp://www.google.com.bd
16Belgiumhttp://www.google.be
17Bulgariahttp://www.google.bg
18Bahrainhttp://www.google.com.bh
19Burundihttp://www.google.bi
20Beninhttp://www.google.bj
21Bruneihttp://www.google.com.bn
22Boliviahttp://www.google.com.bo
23Brazilhttp://www.google.com.br
24Bahamashttp://www.google.bs
25Botswanahttp://www.google.co.bw
26Belarushttp://www.google.com.by
27Belizehttp://www.google.com.bz
28Canadahttp://www.google.ca
29Cocos (Keeling) Islandshttp://www.google.cc
30Democratic Republic of the Congohttp://www.google.cd
31Central African Republichttp://www.google.cf
32Republic of the Congohttp://www.google.cg
33Côte d’Ivoirehttp://www.google.ch
34Cook Islandshttp://www.google.ci
35Chilehttp://www.google.co.ck
36Cameroonhttp://www.google.cl
37Cinahttp://www.google.cn
38Colombiahttp://www.google.com.co
39Costa Ricahttp://www.google.co.cr
40Cubahttp://www.google.com.cu
41Czech Republichttp://www.google.cz
42Germanyhttp://www.google.de
43Djiboutihttp://www.google.dj
44Denmarkhttp://www.google.dk
45Dominicahttp://www.google.dm
46Dominican Republichttp://www.google.com.do
47Algeriahttp://www.google.dz
48Ecuadorhttp://www.google.com.ec
49Estoniahttp://www.google.ee
50Egypthttp://www.google.com.eg
51Spainhttp://www.google.es
52Ethiopiahttp://www.google.com.et
53Finlandhttp://www.google.fi
54Fijihttp://www.google.com.fj
55Federated States of Micronesiahttp://www.google.fm
56Francehttp://www.google.fr
57Gabonhttp://www.google.ga
58Grenadahttp://www.google.gd
59Georgiahttp://www.google.ge
60French Guianahttp://www.google.gf
61Guernseyhttp://www.google.gg
62Ghanahttp://www.google.com.gh
63Gibraltarhttp://www.google.com.gi
64Greenlandhttp://www.google.gl
65Gambiahttp://www.google.gm
66Guadeloupehttp://www.google.gp
67Greecehttp://www.google.gr
68Guatemalahttp://www.google.com.gt
69Guyanahttp://www.google.gy
70Hong Konghttp://www.google.com.hk
71Hondurashttp://www.google.hn
72Croatiahttp://www.google.hr
73Haitihttp://www.google.ht
74Hungaryhttp://www.google.hu
75Indonesiahttp://www.google.co.id
76Irelandhttp://www.google.ie
77Israelhttp://www.google.co.il
78Isle of Manhttp://www.google.im
79Indiahttp://www.google.co.in
80British Indian Ocean Territoryhttp://www.google.io
81Icelandhttp://www.google.is
82Italyhttp://www.google.it
83Jerseyhttp://www.google.je
84Jamaicahttp://www.google.com.jm
85Jordanhttp://www.google.jo
86Japanhttp://www.google.co.jp
87Kenyahttp://www.google.co.ke
88Cambodiahttp://www.google.com.kh
89Kiribatihttp://www.google.ki
90Kyrgyzstanhttp://www.google.kg
91South Koreahttp://www.google.co.kr
92Kuwaithttp://www.google.com.kw
93Kazakhstanhttp://www.google.kz
94Laoshttp://www.google.la
95Lebanonhttp://www.google.com.lb
96Saint Luciahttp://www.google.com.lc
97Liechtensteinhttp://www.google.li
98Sri Lankahttp://www.google.lk
99Lesothohttp://www.google.co.ls
100Lithuaniahttp://www.google.lt
101Luxembourghttp://www.google.lu
102Latviahttp://www.google.lv
103Libyahttp://www.google.com.ly
104Moroccohttp://www.google.co.ma
105Moldovahttp://www.google.md
106Montenegrohttp://www.google.me
107Madagascarhttp://www.google.mg
108Macedoniahttp://www.google.mk
109Mongoliahttp://www.google.mn
110Montserrathttp://www.google.ms
112Maltahttp://www.google.com.mt
113Mauritiushttp://www.google.mu
114Maldiveshttp://www.google.mv
115Malawihttp://www.google.mw
116Mexicohttp://www.google.com.mx
117Malaysiahttp://www.google.com.my
118Mozambiquehttp://www.google.co.mz
119Namibiahttp://www.google.com.na
120Norfolk Islandhttp://www.google.com.nf
121Nigeriahttp://www.google.com.ng
122Nicaraguahttp://www.google.com.ni
123Netherlandshttp://www.google.nl
124Norwayhttp://www.google.no
125Nepalhttp://www.google.com.np
126Nauruhttp://www.google.nr
127Niuehttp://www.google.nu
128New Zealandhttp://www.google.co.nz
129Omanhttp://www.google.com.om
130Panamahttp://www.google.com.pa
131Peruhttp://www.google.com.pe
132Philippineshttp://www.google.com.ph
134Pakistanhttp://www.google.com.pk
135Polandhttp://www.google.pl
136Pitcairn Islandshttp://www.google.pn
137Puerto Ricohttp://www.google.com.pr
138Palestinehttp://www.google.ps
139Portugalhttp://www.google.pt
140Paraguayhttp://www.google.com.py
141Qatarhttp://www.google.com.qa
142Romaniahttp://www.google.ro
143Russiahttp://www.google.ru
144Rwandahttp://www.google.rw
145Saudi Arabiahttp://www.google.com.sa
146Solomon Islandshttp://www.google.com.sb
147Seychelleshttp://www.google.sc
148Swedenhttp://www.google.se
149Singaporehttp://www.google.com.sg
150Saint Helenahttp://www.google.sh
151Sloveniahttp://www.google.si
152Slovakiahttp://www.google.sk
153Sierra Leonehttp://www.google.com.sl
154Senegalhttp://www.google.sn
155San Marinohttp://www.google.sm
156São Tomé and Príncipehttp://www.google.st
157El Salvadorhttp://www.google.com.sv
158Chadhttp://www.google.td
159Togohttp://www.google.tg
160Thailandhttp://www.google.co.th
161Tajikistanhttp://www.google.com.tj
162Tokelauhttp://www.google.tk
163Timor-Lestehttp://www.google.tl
164Turkmenistanhttp://www.google.tm
165Tongahttp://www.google.to
166Turkeyhttp://www.google.com.tr
167Trinidad and Tobagohttp://www.google.tt
168Taiwanhttp://www.google.com.tw
169Tanzaniahttp://www.google.co.tz
170Ukrainehttp://www.google.com.ua
171Ugandahttp://www.google.co.ug
172United Kingdomhttp://www.google.co.uk
173United Stateshttp://www.google.com
174Uruguayhttp://www.google.com.uy
175Uzbekistanhttp://www.google.co.uz
176Saint Vincent and the Grenadineshttp://www.google.com.vc
177Venezuelahttp://www.google.co.ve
178British Virgin Islandshttp://www.google.vg
179United States Virgin Islandshttp://www.google.co.vi
180Vietnamhttp://www.google.com.vn
181Vanuatuhttp://www.google.vu
182Samoahttp://www.google.ws
183Serbiahttp://www.google.rs
184South Africahttp://www.google.co.za
185Zambiahttp://www.google.co.zm
186Zimbabwehttp://www.google.co.zw

Daftar alamat Google seluruh dunia yang ada di atas adalah daftar alamat Google pada saat artikel ini ditulis. Jumlahnya bisa saja terus bertambah mengingat pesatnya perkembang Google yang terjadi selama ini.

Cara Akses Alamat Google Seluruh Dunia

Untuk bisa mengakses alamat Google seluruh dunia sangatlah mudah, karena kita hanya perlu memasukkan URL-nya saja dan kita sudah bisa masuk kedalamnya.

Bagi kalian yang belum mengetahu cara akses alamat Google negara lain, kalian bisa mengikuti langkah-langkahnya seperti di bawah ini.

  • Pertama buka browser di HP atau PC.
  • Kemudian salin link alamat Google negara yang dinginkan di atas.
  • Lalu paste link tersebut pada kolom url browser dan Enter atau Cari.
  • Maka secara otomatis kalian sudah masuk ke alamat Google negara lain.

Penutup

Itulah pembahasan tentang alamat Google seluruh dunia yang dapat kami bagikan. Mengetahui alamat-alamat Google negara lain sangatlah banyak manfaatnya, karena kita bisa langsung mencari informasi dari negara tersebut.

Terimakasih sudah berkunjung, semoga bermanfaat.

Leave a Reply